Laga lanjutan Serie A Italia pekan ke-31 akan mempertemukan skuat AC Milan vs Sassuolo yang akan digelar diStadio Giuseppe Meazza, Senin, 09 April 2018 pada pkl 01:45 Wib. AC MIlan saat ini menghuni peringkat 6dengan 51 poin dari 30 laga, dalam lima laga terakhirnya Milan hanya mampu meraih 2 kemenangan 2 kali kalah dan 1 kali imbang, dilaga terakhirnya mereka hanya mampu meraih hasil imbang 0-0 saat menjamu Inter Milan dalam laga tunda Serie A.
Sementara Sassuolo dalam lima laga terakhirnya berhasil meraih 2 kemenangan dan 3 kali imbang, Dominico Berardi dan kolega tidak pernah merasakan kekalahan di empat laga terakhir. namun posisi mereka masing mengkhawatirkan dimana diperingkat 16 dengan 29 poin dari 30 laga. Sassuolo sendiri paham betul dengan lawan yang akan mereka hadapi dalam pertandingan kali ini. Sebagai salah satu tim yang menempati papan bawah Serie A, Sassuolo akan berusaha keras untuk bisa terus mengoleksi poin di tiap laga yang ada.
Pada pertemuan terakhir di markas AC Milan , San Siro Stadium pada 02 Oktober 2016 lalu berakhir dengan kemenangan tipis untuk AC Milan dengan skor bola 4 – 3. menjalani laga kandang Il Rossoneri harusnya bisa meraih kemenangan mudah atas Sassuolo. Sedangkan dari kubu tim tamu, Sassuolo akan berusaha untuk setidaknya membawa pulang satu angka dalam kunjungan mereka ke San Siro.
Prediksi AC Milan vs Sassuolo
Head to Head AC Milan vs Sassuolo :
05/11/17 Sassuolo 0 – 2 AC Milan
26/02/17 Sassuolo 0 – 1 AC Milan
02/10/16 AC Milan 4 – 3 Sassuolo
10/08/16 Sassuolo 3 – 2 AC Milan
06/03/16 Sassuolo 2 – 0 AC Milan
Lima Pertandingan Terakhir AC Milan:
12/03/18 Genoa 0 – 1 Milan
16/03/18 Arsenal 3 – 1 Milan
18/03/18 Milan 3 – 2 Chievo
01/04/18 Juventus 3 – 1 Milan
04/04/18 Milan 0 – 0 Inter Milan
Lima Pertandingan Terakhir Sassuolo:
11/03/18 Sassuolo 1 – 1 SPAL
18/03/18 Udinese 1 – 2 Sassuolo
24/03/18 Sassuolo 3 – 0 Bassano Virtus
31/03/18 Sassuolo 1 – 1 Napoli
04/04/18 Chievo 1 – 1 Sassuolo
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Sassuolo :
AC Milan (4-3-3): Donnarumma; Rodriguez, Bonucci, Romagnoli, Calabria; Calhanoglu, Kessie, Lucas Biglia; Bonnaventura, Andre Silva, Suso.
Sassuolo (3-5-2): Consigli; Dell’Orco, Acerbi, Peluso; Lirola, Missiroli, Sensi, Mazzitelli, Rogerio; Berardi, Politano.
Bursa Taruhan Bola
Handicap : AC Milan 0 : 2 Sassuolo
Over/Under : 3 1/4
Persentase Win : 52% : 48%
Prediksi Skor AC Milan vs Sassuolo
2 – 0